Bidadariku
Dalam diam aku mendengar suaramu
aku menjawab tanyamu
kau menjawab tanyaku
kita berbicara tentang ayah yang kita cinta
kita berbicara tentang kegiatan yang kita suka
kita berbicara tentang banyak hal yang buat kita bahagia
Bidadariku
aku hidup untuk orang yang kamu cinta
aku lakukakan untuk apa yang kamu suka
aku bernafas untuk apa yang buat kamu bahagia
Dalam keheningan aku mendengar tangismu
aku menghibur kamu
kamu balas tersenyum padaku
Bidadariku
hmmm...
tapi aku masih butuh waktu
untuk mendengar suaramu
untuk berbicara padamu
untuk mendengar tangismu
untuk melihat senyumanmu
untuk...melakukan apapun untukmu
Friday, April 20, 2012
My Hope (Asa Ku)
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment