Thursday, March 22, 2012

Saat-saat Ijab Qobul

Hi Dear,
Sudah lama pengen berbagi kebahagiaan kami via blog kami ini. Tapi entah mengapa sy selalu disibukkan dengan urusan-urusan lainnya :-)
Tapi hari ini disaat usia pernikahan kami yang menginjak 1 tahun 5 bulan, sy memulai tulisan-tulisan sy melalui blog kami ini,untuk sekedar mengingat hari kebahagiaan itu :-)

Hari itu Sabtu, 9 Oktober 2010 pkl 09.00 wib, kami melaksanakan prosesi ijab kabul (menikah). Dengan restu seluruh keluarga, kami mantap memilih 1 dzulqoidah 1431 H sebagai hari yang bersejarah untuk kami berdua.
Ada beberapa foto yang mau kami share...agar kebahagiaan kami pun dapat sampai kepada uol (anda semua).


suasana sebelum akad nikah,pemberian seserahan dari pihak pengantin laki-laki
(amboy...abang nampak tegang aje muke..tengah hafal ijab qobul ke??hehe)
 Ijab Qobul

 Cincin kawin kami

pemasangan cincin kawin

 sembah sujudku padamu...suamiku :-)

Finally...dah sah jadi sepasang suami istri...Alhamdulillah ^_^

0 comments:

Post a Comment